-->

Cara Mendaftarkan Kembali Blog Lama Yang Pernah Diterima dengan Domain Baru ke Google Adsense

Daftarin Blog Lama Ke Blog Baru Dengan Akun Google Adsense

Pertanyaan ini banyak ditemui pada forum-forum online yang khusus membicarakan persoalan di google adsense. Salah satu pertanyaan terkait yang sering ditanyakan yaitu apakah kita bisa mendaftarkan kembali blog atau website yang sudah diterima oleh google adsense. Ini sebetulnya sudah sering ditanyakan sejak lama. Tapi, masih banyak juga yang belum mengetahui atau hanya penasaran atau juga sering kepikiran untuk melakukan seperti yang ditanyakan tersebut.

Nah, untuk membuktikan hal ini tentu saja kita membutuhkan sebuah percobaan. Sekadar memastikan bisa atau tidaknya mendaftarkan kembali blog yang sudah diterima google adsense. Meski ini bukan langsung dari pengalaman aku, setidaknya dari forum-forum yang telah aku temui, ternyata ada beberapa orang yang telah mencoba melakukannya dan diterima sebagai publisher google adsense untuk kedua kalinya, bahkan berkali-kali mendaftarkan google adsense pada blog atau website yang sama dan diterima.


Dengan demikian, dari pengalaman yang telah dibagikan tersebut, maka peluang untuk memperbanyak akun google adsense dari satu blog saja peluangnya sangat terbuka. Artinya, blog atau website yang sudah di disetujui oleh google adsense, dapat didaftarkan kembali untuk mendapatkan akun kedua, ketiga dan seterusnya.


Google Adsense


Lalu bagaimana caranya melakukan hal ini?


Untuk mendaftarkan kembali blog yang sudah diterima oleh Google Adsense maka sobat harus mempersiapkan beberapa hal berikut ini, baik sebelum mendaftarkan kembali dan langkah selanjutnya yang harus dilakukan pada masa review hingga di approve 100%.
  1. Lepas semua kode iklan pada blog yang sudah dipasang sebelumnya, baik iklan adsense (wajib) dan iklan lainnya (opsional).
  2. Hapus blog atau website yang menampilkan iklan melalui akun google adsense.
  3. Setelah melakukan 2 langkah di atas, tunggulah selama 48 jam kemudian sebelum didaftarkan kembali ke google adsense untuk kedua kalinya.
  4. Jika sudah 48 jam berakhir, buka akun google adsense sobat dan login.
  5. Daftarkan blog melalui google.com atau adsense dengan ketentuan baru, seperti email baru, nama pemilik baru, alamat blog baru dan lain lain, yang penting berbeda dari akun yang sudah di setujui sebelumnya.
  6. Pada tahap ini, kita diharuskan menunggu beberapa lagi.
  7. Dalam proses menunggu tersebut, pastikan sobat harus mengupdate artikel blog secara berkala dan teratur, 2 hingga 5 artikel setiap hari. Untuk mempercepat proses konfirmasi akun google adsense sobat.
  8. Dan bagikan artikel ke sosial media dengan sewajarnya (opsional).
  9. Selesai.

Baca juga : cara pindah akun adsense youtube ke blogger.

Demikian informasi tentang mendaftarkan kembali blog yang sudah diterima google adsense. Semoga dapat menjadi tambahan pengetahuan bagi sobat, terutama yang “make money online from blog” dengan Google Adsense.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara Mendaftarkan Kembali Blog Lama Yang Pernah Diterima dengan Domain Baru ke Google Adsense"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel